Dibuka, jalur kaca di pinggir jurang Tianmen, Cina

Konstruksi yang mengerikan ini adalah fitur tambahan terbaru dari jembatan kaca Cina yang cukup 'gila'.

Sumber gambar, Imagine china REX Shutterstock

Keterangan gambar, Konstruksi yang mengerikan ini adalah fitur tambahan terbaru dari jembatan kaca Cina yang cukup 'gila'.
Jalur The Coiling Dragon atau 'Naga Melingkar' di Taman Nasional Zhangjiajie, Provinsi Hunan dan sebuah fitur baru dibuka pada Senin (01/08).

Sumber gambar, GETTY IMAGES

Keterangan gambar, Jalur The Coiling Dragon atau 'Naga Melingkar' di Taman Nasional Zhangjiajie, Provinsi Hunan dan sebuah fitur baru dibuka pada Senin (01/08).
Jalan melingkar memiliki panjang sekitar 100 meter di sisi tebing Gunung Tianmen. Bagi mereka yang tak takut ketinggian, ini adalah tempat foto paling sempurna.

Sumber gambar, Getty

Keterangan gambar, Jalan melingkar memiliki panjang sekitar 100 meter di sisi tebing Gunung Tianmen. Bagi mereka yang tak takut ketinggian, ini adalah tempat foto paling sempurna.
Tapi sebagian turis tampak lebih suka memegang tebing dan cepat-cepat pergi.

Sumber gambar, Getty

Keterangan gambar, Tapi sebagian turis tampak lebih suka memegang tebing dan cepat-cepat pergi.
Turis yang lebih berani bisa menikmati pemandangan spektakuler Hunan.

Sumber gambar, IMAGINECHINAREXSHUTTERSTOCK

Keterangan gambar, Turis yang lebih berani bisa menikmati pemandangan spektakuler Hunan.
Taman Zhangjiajie sebelumnya telah menyediakan jembatan kaca ini untuk para turis. Dengan panjang 430 meter, ini menjadi jembatan kaca paling panjang sedunia.

Sumber gambar, AP

Keterangan gambar, Taman Zhangjiajie sebelumnya telah menyediakan jembatan kaca ini untuk para turis. Dengan panjang 430 meter, ini menjadi jembatan kaca paling panjang sedunia.
Untuk meredakan kekhawatiran tentang keselamatan, pada bulan Juni, pihak pengelola sengaja meretakan kaca dan mengendarai mobil penuh orang di atasnya. Tampak baik-baik saja.

Sumber gambar, AP

Keterangan gambar, Untuk meredakan kekhawatiran tentang keselamatan, pada bulan Juni, pihak pengelola sengaja meretakan kaca dan mengendarai mobil penuh orang di atasnya. Tampak baik-baik saja.
Mereka juga berusaha memecahnya dengan palu.

Sumber gambar, AP

Keterangan gambar, Mereka juga berusaha memecahnya dengan palu.