Paus Fransiskus bawa pengungsi Suriah ke Vatikan

Dua belas pengungsi Suriah ditampung di Vatikan setelah Paus Fransiskus membawa mereka ke Italia dari Yunani. Langkah ini ia gambarkan sebagai upaya kemanusiaan.