Puluhan orang meninggal akibat topan di AS
Peringatan terjadinya cuaca buruk dikeluarkan di sejumlah negara bagian Amerika Serikat, di tengah terjadinya tornado, banjir dan badai salju.
Dalam satu pekan terakhir, lebih dari 40 orang meninggal akibat bencana ini.