Puluhan gedung ambruk di Shenzhen karena longsor
Puluhan gedung ambruk di pusat industri Shenzhen, Cina, akibat longsor. Ratusan orang diungsikan sebelum bencana terjadi tetapi regu penyelamat masih mencari korban hilang.
Sebuah laporan media mengisyaratkan longsor disebabkan tanah ambruk yang digali saat pekerjaan konstruksi dalam dua tahun terakhir.