Museum Sherlock Holmes di London

Sherlock Holmes, tokoh fiktif buatan Sir Arthur Conan Doyle, penulis abad ke-19, tetap populer di dunia, salah satunya karena serial TV yang dibintangi Benedict Cumberbatch.

Sherlock Holmes
Keterangan gambar, Tokoh detektif fiktif Sherlock Holmes pertama kali muncul pada tahun 1887, dalam sebuah novel pendek Sir Arthur Conan Doyle berjudul A Study in Scarlet.
Sherlock Holmes
Keterangan gambar, Sherlock Holmes dan rekannya Dr Watson sibuk membongkar misteri seperti pembunuhan wanita di Whitechapel, London ini.
Sherlock Holmes
Keterangan gambar, Museum Sherlock Holmes di Baker Street, London di didatangi wisatawan penggemarnya dari berbagai penjuru dunia.
Penggemar Sherlock Holmes
Keterangan gambar, Penggemar baru cerita Sherlock Holmes bermunculan, salah satunya karena film serial yang dibintangi Benedict Cumberbatch.
Sherlock Holmes
Keterangan gambar, Stasiun kereta bawah tanah Baker Street yang menjadi terkenal di dunia karena cerita Sherlock Holmes.
Sherlock Holmes
Keterangan gambar, Banyak pihak berusaha mengambil untung dari cerita detektif ini. Salah satunya bisnis makanan.
Sherlock Holmes.
Keterangan gambar, Topi Sherlock Holmes, salah satu barang yang digemari penggemarnya.
Sherlock Holmes
Keterangan gambar, Bar Sherlock Holmes di perempatan Baker Street dan Marylebone Road.