Kampung Muslim di Vietnam Selatan
Muslim di Vietnam merupakan kelompok minoritas. Jumlahnya tak lebih dari 1 % dari total jumlah penduduk di negara itu yang mencapai sekiitar 90 juta orang.
Sebagian besar Muslim di Vietnam berasal dari etnis Cham yang tinggal di Provinsi An Giang. Bahkan seluruh penghuni satu desa yaitu Da Phouc merupakan Muslim.
Simak laporan wartawan BBC Indonesia, Sri Lestari dari Vietnam Selatan.