Bila Sinabung kembali menumpahkan awan panas
Muntahan awan dan gas panas Gunung Sinabung di Tanah Karo, Sumatra Utara, kembali menghampari tanah di sekitarnya. Ini adalah muntahan awan panas lanjutan semenjak letusan pertama pada pertengahan Juni 2015 lalu.












