Genjot penjualan, Garuda bidik WNI di Eropa
Dirut Garuda Indonesia, Arif Wibowo, mengatakan Garuda menggenjot penjualan dengan membidik warga Indonesia di Eropa, yang diharapkan bisa menambah 10% pendapatan Garuda.
Simak wawancara Arif Wibowo dengan wartawan BBC Mohamad Susilo di London.