PDIP perjuangkan Budi Gunawan sebagai Kapolri
DPR menggelar rapat paripurna untuk mengambil keputusan tentang pencalonan Budi Gunawan sebagai Kapolri. Politikus senior PDIP, Eva Sundari, kepada Mohamad Susilo, mengatakan PDIP akan mendukung pencalonan Budi.