Mudik Imlek di Cina

Sekitar 3,62 miliar perjalanan, termasuk kereta api dan bus, diperkirakan akan berlangsung di seluruh Cina dalam rangka mudik tahun baru atau Imlek.

Pemudik di Shanghai
Keterangan gambar, Para penumpang menunggu kereta Stasiun Hongqiao, Shanghai, Cina. Mereka hendak pulang kampung untuk merayakan Tahun Baru Cina yang jatuh pada 31 Januari.
Pemudik di Shanghai
Keterangan gambar, Sekitar 3,62 miliar perjalanan, termasuk kereta api dan bus, diperkirakan akan berlangsung di seluruh Cina dalam rangka mudik tahun baru atau Imlek.
Keluarga
Keterangan gambar, Satu keluarga bersiap-siap menumpang kereta di Stasiun Pusat Beijing. Perayaan Imlek di Cina berlangsung selama 40 hari mulai tanggal 16 Januari lalu.
Penumpang di Beijing
Keterangan gambar, Seorang penumpang ini mengangkut barang bawaan sambil memeriksa tiket keretanya di ibukota Cina, Beijing, pada Selasa, 28 Januari.
Penumpang di Beijing
Keterangan gambar, Seorang penumpang terpaksa menginap di pelataran stasiun di Beijing untuk menunggu jadwal pemberangkatan kereta pada malam hari.
Suasana di Beijing
Keterangan gambar, Stasiun kereta padat dengan penumpang sepanjang hari terutama mendekati hari Imlek.
Polisi paramiliter
Keterangan gambar, Polisi paramiliter bermalam Stasiun Kereta Beijing setelah selesai menjalankan tugas membantu mengatur penumpang.