Pangeran William melanjutkan lawatannya

Terbaru  16 September 2012 - 18:49 WIB
  • Sambutan atas Pangeran William di Solomon
    Pangeran William dan Putri Middleton disambut di Kepulauan Solomon setelah menyelesaikan kunjungan ke Malaysia di tengah-tengah kontroversi tentang foto telanjang dada Middleton oleh beberapa media Eropa.
  • Pangeran William dan Putri Middleton
    Pasangan kerajaan ini tiba di Bandara Internasional Honiara di Kepulauan Solomon, Minggu 16 September untuk lawatan selama tiga hari.
  • Tarian tradisional Kepulauan Solomon
    Tarian tradisional yang dipentaskan para mahasiswa menyambut Pangeran William dan istrinya di bandara Honiara.
  • Pangeran William dan Putri Middleton
    Selepas upacara penyambutan di bandara, Pangeran William dan Putri Middleton diarak dengan tradisi Kepuluan Solomon.
  • Warga menyambut
    Dengan menggunakan mobil berbentuk perahu traidisional, Pangeran William dan Putri Middleton diarak di Kepulaian Solomon disambut oleh para warga.
  • Warga Solomon
    Warga Solomon menunggu kedatangan Pangeran William dan Putri Middleton dengan penuh semangat sambil berdiri di atas sebuah traktor agar bisa melihat lebih jelas.
  • Pangeran William dan istri di gereja
    Salah satu tujuan dari kunjungan Pangeran William dan istri adalah merayakan Peringatan 60 tahun tahta Ratu Elizabeth II, antara lain dengan kebaktian di gereja bersama warga.
  • Daily Star terbitan Irlandia
    Sementara itu kontroversi foto telanjang dada Putri Middleton terus berlanjut setelah Koran Daily Star edisi Irlandia juga memuatnya dan majalah Chi terbitan Italia mengatakan akan menerbitkan foto itu.
  • Closer
    Majalah Closer di Prancis yang pertama kali memuat foto telanjang dada Duchess of Cambridge dan pihak istana sudah menyatakan menggugat majalah itu karena melanggar privasi.

Video

BBC © 2014BBC tidak bertanggungjawab atas isi dari situs internet pihak luar

Halaman ini akan lebih baik dilihat dengan dengan penjelajah terbaru yang memiliki fasilitas style sheets (CSS). Anda memang bisa melihat isi halaman dengan menggunakan penjelajah saat ini, namun tidak bisa untuk mendapatkan pengalaman visual secara menyeluruh. Mohon perbaraui penjelajah anda atau gunakan CSS, jika memungkinkan.

]]>