Megharryccino, kopi unik di Royal Wedding 2018

Keterangan video, Megharryccino, kopi unik di Royal Wedding 2018

Royal Wedding yang akan digelar Sabtu 19 Mei 2018 menjadi inspirasi bagi para peritel, salah satunya sebuah kafe yang menyediakan sajian kopi unik: megharryccino. Anda mau coba?