Rekaman video dari udara di lokasi longsor di Ponorogo

Keterangan video, Rekaman video dari udara lokasi longsor di Ponorogo

Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) merilisi rekaman video dari udara di lokasi terjadinya longsor di Ponorogo, Jawa Timur. Akibat longsor 300 orang mengungsi dan 26 orang belum ditemukan.

Panjangnya longsor yang terjadi dari mahkota longsor ke daerah hilir, mencapai 1,5 km. Rektor Universitas Gajah Mada, Dwikorita Karnawati, menyatakan struktur geologi di sekitar tempat kejadian berupa patahan.