Palestina: Ratusan orang tewas akibat ledakan rumah sakit Gaza

Keterangan video, Palestina: Ratusan orang tewas akibat ledakan rumah sakit Gaza

Ratusan orang dilaporkan tewas setelah ledakan besar di sebuah rumah sakit di Kota Gaza. Situasi di rumah sakit tersebut digambarkan sebagai "tak tertandingi dan tak terlukiskan", oleh Kementerian Kesehatan Palestina di Gaza.

Kelompok Hamas - pihak berwenang di Gaza - mengatakan 500 orang tewas dalam ledakan di rumah sakit Al Ahli.