Peletakan batu pertama krematorium mendiang Raja Bhumibol Adulyadej

Perdana Menteri Thailand, Prayut Chan-O-Cha, memimpin peletakan batu pertama krematorium untuk Raja Bhumibol Adulyadej, yang wafat Oktober 2016 lalu.